Minggu, Maret 26, 2017

Cara Hard reset Evercoos R40A tested 100%


    Assalamu 'alaikum guys. Pada siang hari ini, ane akan share Cara Hard reset Evercoos R40A. Mumpung ane baru dapet tentang masalah ini, seletelah ane coba dan berhasil. Ane langsung share agar kalian para servicer tw, sungguh sangat mudah melakukan hard reset Evercoos R40A. Hehehehe..... Permasalahan yg dapat di perbaiki dengan cara ini seperti lupa pola/kata sandi dan talk back tentunya. Berikut langkah-langkahnya....

 Cara Hard reset Evercoos R40A

1. Usahan posisi Smartphone dalam keadaan mati

2. Tekan tombol Power + Volume atas secara bersamaan hingga muncul Logo Evercross.

3. Setelah muncul Logo, kamu dapat melepas tombol Power dan akan muncul tampilan recovery.

4. Maka akan tampil tulisan cina dia awal seperti (- PCBAblablablabla) dan di urutan paling bawah (< blablablabla)

5. Pilih tulisan cina di urutan paling bawah (< blablablabla) dengan menggunakan tombol Volume bawah untuk mengarahkan dan Volume atas untuk OK.

6. Maka Smartphone seakan-akan reboot setelah itu Smartphone akan masuk proses reset.

7. Setelah proses reset selesai. Smartphon akan kembali reboot dan.....
    Bhaaa..... Smartphone dapat di gunakan kembali seperti sedia kala....

    Nah begitulah cara bg Admin melakukan hard reset, bagi kalian yg sedikit kesulitan mengenai langkah di atas, bg Admin akan memberi sedikit video tutorial yg telah bg Admin dapatkan dari video You tube...


    Sangat mudh bukan? jika ada pertanyaan, silahkan isi kolom komentar. Untuk biaya perbaikan: Rp 60.000.
Share:

2 komentar:

Silahkan bertanya jika ada kesulitan....
Dilarang memposting SPAM seperti IKAN dan lain-lain.
Semoga postingangan ane bermanfaat bagi kalian semua (/~_~)/

Folowers

Para Komentator

Visitor